POKJA 4


1. Program Kesehatan

 

  1. Sosialisasi tentang pentingnya olahraga.
  2. Pemanfaatan Posyandu untuk peningkatan mutu dan pencakupan posyandu.
  3. Penyuluhan GSI di setiap posyandu, agar tercapainya penurunan angka kelahiran dan kematian bayi serta ibu hamil.
  4. Peningkatan imunisasi.
  5. Penyuluhan dan pengembangan tentang obat-obat tradisional bekerjasama dengan Puskesmas.
  6. Penyuluhan tentang kepedulian dan peran keluarga terhadap Lansia
  7. Pembinaan keluarga sadar gizi, mengenal keanekaragaman makanan, pemeriksaan kesehatan, menggunakan garam yodium, ASI dan sarapan pagi.
  8. Pembinaan Posyandu.

2. Program Kelestarian Lingkungan Hidup

 

  1. Penyuluhan PHBS (Perilaku Hidup Bersih dan Sehat).
  2. Penyuluhan tentang pemanfaatan tanah kosong / pekarangan.
  3. Penyuluhan tentang air bersih, penyegaran dan penghijauan.
  4. Penyuluhan tentang pengertian dan kesadaran mengenai arti peran pentingnya peran lingkungan hidup yang sehat, bebas polusi, mencegah erosi, dan melestarikan lingkungan.

3. Program Perencanaan Sehat

 

  1. Penyuluhan tentang Norma Keluarga Kecil Bahagia Sejahtera ( NKKBS ) yang dilaksanakan dalam kegiatan Posyandu.
  2. Penyuluhan gemar menabung untuk kehidupan dan penghidupan masa depan.
  3. Penyuluhan tentang KB mandiri.
  4. Melaksanakan penyuluhan tentang 8 ( delapan ) fungsi keluarga.
  5. Melakukan penyuluhan reproduksi KB di usia subur.
  6. Melaksanakan penyuluhan tentang pengelolaan keuangan keluarga dengan cara hidup yang hemat dan sederhana.


Total Dibaca

Kami mengatakan tidak untuk

  • Korupsi
  • Pungli
  • Mantan yang pernah menyakiti hati

Contact Details

Telephone: Whatsapp : -
Email:  desatalunombo2@gmail.com
Website: https://talunombo-sapuran.wonosobokab.go.id

Krajan RT 03 RW 03 Talunombo Sapuran Wonosobo